Irfan adalah salah satu dalang muda yang memiliki ketertarikan terhadap wayang golek sejak masih kanak-kanak.
Diawali dengan mempelajari perdalangan secara otodidak hinga kemudian berguru kepada Wawan Dede Amung Sutarya.
Setahun sebelumnya ia sempat menjadi salah satu juara dalam pasanggiri dalang remaja se-Kota Bandung.